Jelang Ramadan Harga Sejumlah Makanan Mengalami kenaikan

Permasalahan setiap kali menjelang ramadan selalu sama yakni kenaikan harga sejumlah makanan. Di beberapa kota seperti medan, surabaya, makasar dan jakarta harga beberapa bahan makanan sudah di laporkan mengalami kenaikkan. seperti yang terjadi di kota lampung kenaikan harga untuk bahan makanan seperti daging ayam dan telur sudah di rasakan.

hal ini menjadi keluhan bagi sejumlah pembeli maupun pedagang yang biasanya menggunakan ayam atau telur sebagai bahan pokok untuk produksi nya.

Beberapa pedagang soto dan bubur ayam mengaku kenaikan harga ini berdampak pada keuntungan yang mereka dapatkan. Biasanya untuk bahan baku mereka membelinya tidak semahal harga sekarang ini. keuntungan yang di dapatkan menjadi semakin sedikit pasalnya mereka tidak mungkin menaikkan harga jual untuk soto dan bubur yang akan di jual ke konsumen.

Beberapa dari pedagang tersebut menyiasatinya dengan mengurangi porsi ayam dan telur yang di sajikan ke konsumen. hal tersebut terpaksa di lakukan mengingat harga ayam semakin melonjak tinggi dan tidak terkendali.

Masyarakat berharap pemerintah pusat dengan cepat menanggapi kondisi seperti ini. penstabilan harga di harapkan sesegera mungkin di lakukan oleh pemerintah pusat. Warga mengaku khawatir kenaikan bahan makanan ayam dan telur ini mungkin akan di ikuti oleh kenaikan bahan bahan lainnya seperti cabe, tomat, daging sapi dan lainnya.

Persoalan kenaikan ini memang sudah sering terjadi menjelang datang nya bulan ramadan namun pemerintah pusat harusnya bisa belajar untuk menanggulanginya jauh jauh hari atau melakukan persiapan untuk mencegah melambungnya harga harga makanan menjelang ramadan.

penertiban dan pengawasan terhadap distribusi bahan makanan ini perlu di tingkatkan mengingat kenaikan harga ini mungkin di picu oleh beberapa pemain pasar yang mungkin sengaja ingin menaikkan harga barang barang makanan tersebut.

penimbunan stok atau kesulitan distribusi bisa jadi merupakan alasan naiknya harga makanan tersebut. keterbatasan stok dan tingginya pemintaan pasar terhadap barang tersebut juga dapat memicu naiknya harga barang tersebut.