Solskjaer Dapat Izin Ferguson Jadi Manajer Permanen MU

Inggris – Pada akhir 2018 Setan Merah telah memberikan pengumuman penting bahwa pihak MU telah memecat Jose Mourinho karena pelatih asal Portugal itu telah gagal dalam mendidik MU.

Setelah dilakukan pemecatan kepada Mourinho, The Reds juga mengumumkan bahwa c akan menjadi pelatih sementara pada akhir musim. Pihak MU akan membujuk Solskjaer agar mau menjadi pelatih baru dengan status permanen saat masa kontrak Solskjaer sudah berakhir.

Tapi dilansir skyysports, Solskjaer sangat berpeluang memegang posisi sebagai manajer permanen MU. Karena sang mantan pelatih, Sir Alex Ferguson sudah mengizinkan muridnya untuk menjadi pelatih yang resmi di Old Trafford berikutnya.

Pada laporan tersebut, alasan Ferguson sangat mendukung Solskjaer menjadi pelatih MU karena prestasi yang ia nampakkan selama satu bulan terakhir.

Solskjaer juga sukses berhasil memberikan kemenangan tujuh laga yang ia mainkan sebagai pelatih United dan Setan Merah pun hanya tertinggal 3 poin dari posisi empat klasemen sementara Premier League.

Solskjaer sudah membuktikan kualitasnya dan Solskjaer juga ingin membawa setan merah untuk mengalahkan Tottenham Hotspur, agar Ferguson yakin bahwa Solskjaer sudah siap untuk menerima tugas besar ini.

Terpilihnya Solskjaer sebagai pelatih sementara karena Solskjaer dulu nya adalah mantan pemain MU yang memiliki taktik dan strategi yang cukup matang dalam menyelesaikan sebuah pertandingan.

Kemudian pelatih berusia 45 tahun itu mampu menarik perhatian supporter MU dan pihak MU juga berkenan bila Solskjaer menjadi pelatih secara permanen.